Konsultasi Agama

Pak AR Menjawab: Hukum Menahan Kentut Ketika Salat

Pak AR Menjawab

Pertanyaan:

Pak AR yang terhormat.

Betulkah jika seorang yang menahan kentut ketika sedang salat, maka salatnya batal, walau akhirnya tidak jadi kentut?

(Tri Siswo, Kulon Progo)

Jawaban:

Menahan kentut, menahan buang air besar, menahan buang air kecil, jika dilakukan dalam salat, hukumnya adalah makruh. Artinya jika pekerjaan itu dilakukan tidak apa-apa, tetapi jika ditinggalkan akan mendapat pahala. Jadi tidak batal. Jalan terbaik hindari perbuatan seperti itu.

Sumber: Rubrik Pak AR Menjawab di Majalah Suara ‘Aisyiyah Edisi November 1984

 

Related posts
Konsultasi Agama

Pak AR Menjawab: Apakah Amal Saleh Akan Dihapus Jika Seseorang Meninggalkan Salat?

Pertanyaan: Pak AR yang terhormat. Bila seseorang berhalangan untuk mengerjakan salat Asar atau Subuh, maka segala amal perbuatan baik yang telah tercatat…
Konsultasi Agama

Pak AR Menjawab: Apakah Mani dan Madzi Najis?

Pertanyaan: Pak AR yang terhormat. Perkenankanlah kami bertanya kepada Bapak. Pertanyaannya adalah sebagai berikut: Apakah bedanya antara mani dan madzi, dan apakah…
Konsultasi Agama

Pak AR Menjawab: Telanjur Makan Babi, Apa yang Harus Dilakukan?

Pertanyaan: Pak AR yang terhormat. Jika ada seorang muslim yang tanpa mengetahui terlebih dahulu ia telah memakan daging babi, bagaimana cara membersihkannya,…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *