Sidoarjo, Suara ‘Aisyiyah- Tak dapat dipungkiri, dampak pandemi Covid-19 berimbas pada hilangnya pekerjaan sebagian masyarakat. Hal ini tentu berpengaruh pada ekonomi keluarga. Menyikapi kondisi tersebut ‘Aisyiyah Candi berinisiatif membuat ‘Aisyiyah Mart. ‘Aisyiyah Mart merupakan...